Polres Semarang Lepas Tim Samber Vaksinasi Mobile 

    Polres Semarang Lepas Tim Samber Vaksinasi Mobile 
    Kepolisian Resor Semarang Lepas TIM SAMBAR Vaksinasi Mobile Bertempat di Mako Polres Semarang

    SEMARANG - Kepolisian Resor Semarang lepas TIM SAMBAR Vaksinasi Mobile bertempat di Mako Polres Semarang. Senin (20/09/2021)

    Pelepasan dilaksanakan langsung oleh Wakapolres Semarang Kompol Sigit Ari Wibowo dengan tim gabungan dari Polres Semarang, Tenaga kesehatan dari dinas kesehatan, dan relawan tenaga kesehatan.

    Tim Sambang Warga (SAMBAR) Vaksinasi Mobile dilaksanakan dalam rangka mendukung program pemerintah dalam percepatan vaksinasi terhadap masyarakat. 

    "Polres Semarang membentuk Tim Sambar atau Sambang Warga Vaksinasi Mobile untuk menjemput bola dalam pelaksanaan vaksinasi terhadap masyarakat hingga ke pelosok daerah di Kabupaten Semarang", Ujar Wakapolres Semarang 

    "Dalam pelaksaanaanya sehari kita laksanakan 3 lokasi dengan 5 tim vaksinator baik dari polres semarang dan relawan tenaga kesehatan", Lanjutnya 

    Kapolres Semarang AKBP Ari Wibowo S.I.K., M.H. melalui Wakapolres Semarang Kompol Sigit Ari Wibowo menambahkan Tim Sambar dengan 100 orang baik dari polres semarang dan relawan tenaga kesehatan ditargetkan menyuntikkan 1250 orang penerima vaksin dalam sehari 

    Bagi Masyarakat Kabupaten Semarang yang akan mendaftarkan dapat menghubungi bhabinkamtibmas polsek terdekat. Sumber Humas Polres Semarang Polda Jateng.

    (Editor JIS: AGUNG)

    Semarang Jateng
    Agung widodo

    Agung widodo

    Artikel Sebelumnya

    Gelar Operasi Patuh Candi 2021, Polres Semarang...

    Artikel Berikutnya

    Pangdam IV/Diponegoro Tinjau Vaksinasi Massal...

    Berita terkait

    Polling Suara

    Siapakah Presiden Pilihan Anda?
    Please select an option!
    Kamu sudah mengirim pendapat ini sebelumnya!
    Siapakah Presiden Pilihan Anda?

    Total Vote: 912

    Anies Baswedan - A. Muhaimin Iskandar
    41.8 %
    Ganjar Pranowo - Mahfud MD
    14.4 %
    Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka
    43.9 %
    View Options

    Rekomendasi

    Perkokoh Kemanunggalan, Babinsa Koramil 1710-07/Mapurujaya Rutin Komsos Bersama Warga Binaan
    Wakili Danramil, Bati Tuud Koramil Juwiring Hadiri Rembug Kontak Tani Nelayan Andalan Juwiring
    Lakukan Penipuan dan Penggelapan, Polres Semarang Amankan Seorang Wanita Warga Kota Semarang
    Satgas Yonif 115/ML Bantu Pembangunan Gedung Kantor Gereja Imanuel Yalinggua
    Kenapa Minangkabau Menganut Sistem Matrilinial?

    Ikuti Kami